Trik Daftar Google Adsense Tanpa Website atau Blog

Google Adsense merupakan salah satu PPC yang sangat diminati oleh para blogger. Karena tanpa harus bekerja, dollar akan masuk ke dalam kantong dengan sendirinya.Sekedar berbagi kepada para blogger, ada cara mudah daftar google adsense. cara mudah daftar google adsense ini diperuntukkan bagi anda yang pernah akun GA-nya kebanned, atau bagi anda yang belum memiliki domain sendiri dan cara mudah daftar google adsense ini merupakan cara mendaftar GA tanpa blog. Anda dapat melakukan pendaftaran google adsense melalui IndyaRocks.
Cara Mudah Daftar Google Adsense melalui IndyaRocks adalah sebagai berikut :
1. Silahkan anda membuka URL IndyaRocks, dengan klikdisini.
2. Lengkapi data anda pada ” sig up – it’s free ” (isi data sesuai KTP) lalu klik ” sign up “
3. Kemudian muncul form ” find your friend in 30 seconds & know what they are doing “. Klik ” i will do it later “
4. Muncul form register phone mobile. Klik ” i will do it later “
5. Kemudian klik ” Earning (google adsense) “
6. Pada tahap ini, anda perlu mengisi data secara berhati-hati karena pada tahap ini merupakan pengecekan kelayakan anda dalam mendaftar google adsense. Klik ” check eligibilty “
7.  Kalau muncul ” oops. you are not eligible. Berarti anda tidak layak dalam layanan daftar google adsense karena anda belum melengkapi persyaratan yang dibutuhkan.
8. Silahkan anda melengkapi dengan mengklik ” click here “. Lakukan update profil anda, upload gambar profil anda, upload 10 foto album koleksi anda dan terakhir anda diwajibkan untuk melakukan posting artikel. Kalau anda kesulitan membuat artikel dalam bahasa inggris, saya sarankan untuk menggunakan layanan penerjemah gratis. Bagi yang tidak mau repot-repot menulis silahkan COPAS artikel gratis.
9. Setelah semua data sudah anda lengkapi, silahkan masuk ke IndyaRocks dan klik “earning (google adsense).
10. Jika anda sudah memenuhi, maka peluang untuk mendapatkan account google adsense terbuka. silahkan klik ” start earning “
11. Masukkan alamat gmail baru anda. Jika anda belum mempunyai email di gmail.
12. Buka email anda untuk mengecek konfirmasi dan lengkapi data google adsense anda. Kemudian klik ” Yes, allow indyarocks.com to access my account “  kemudian klik ” submit information “.
13.  Pada bagian akhir pembuatan account google adsense (GA) lakukan klik “create account” dan klik ” i accept”
14. Anda tinggal menunggu akun GA anda diterima. Selama dalam masa penantian, lakukan upload foto dan artikel setiap hari dengan tujuan agar account GA anda cepat diterima.
Semoga bermanfaat.

0 Response to "Trik Daftar Google Adsense Tanpa Website atau Blog"

Post a Comment